
Tinjauan Etika Bisnis Islam dan Fikih Muamalah terhadap Jual Beli Sosis Bakar di Pedagang Kaki Lima Dalem Kaum Kota Bandung
Author(s) -
Milleni Sumalati,
Udin Saripudin,
Nanik Eprianti
Publication year - 2022
Publication title -
sharia economic law
Language(s) - English
Resource type - Journals
ISSN - 2828-2264
DOI - 10.29313/bcssel.v2i1.177
Subject(s) - business , islam , advertising , documentation , honesty , islamic economics , marketing , political science , law , geography , computer science , archaeology , programming language
. In Islam, the implementation of buying and selling must be in accordance with the provisions that have been set, so as not to do various ways to get a profit. Honesty is something that must be done, because between traders and buyers must know each other the same information about the goods being traded, sp that there is no fraud or fraud. One of them is in the practice of buying and selling grilled sausages at street vendors in the Dalem Kaum City of Bandung who put up a price board by writing down an unclear price. The purpose of this study was to find out the practice of buying and selling grilled sausages at street vendors in Dalem Kaum Bandung City, knowing a review of muamalah fiqh regarding the practice of buying and selling grilled sausages at street vendors in Dalem Kaum Bandung City, and knowing a review of Islamic business ethics regarding the practice of buying and selling grilled sausages. at street vendors Dalem Kaum Bandung. The research method used in this study is qualitative with an empirical approach. This type of research uses field data, with primary and secondary data sources obtained using collection techniques through observation, interviews, and documentation. The data analysis technique used is data reduction, data presentation, and conclusion drawing. The results showed that the trading practices carried out by grilled sausage traders at street vendors in Dalem Kaum Bandung City, traders deliberately hide prices and include unclear prices. Judging from the fiqh muamalah, the practice contains elements of tadlis and is included in tadlis in the price. Judging from Islamic business ethics, this practice is not in accordance with the principle of free will and the principle of truth (benevolence and honesty).
Abstrak. Dalam Islam pelaksanaan jual beli harus sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan, sehingga tidak melakukan berbagai cara untuk mendapatkan keuntungan. Kejujuran adalah hal yang harus dilakukan, karena antara pedagang dan pembeli harus saling mengetahui informasi yang sama mengenai barang yang dijualbelikan, agar tidak terjadinya kecurangan atau penipuan. Salah satunya dalam praktik jual beli sosis bakar di pedagang kaki lima Dalem Kaum Kota Bandung yang memasang papan harga dengan menuliskan harga yang tidak jelas. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui praktik jual beli sosis bakar di pedagang kaki lima Dalem Kaum Kota Bandung, mengetahui tinjauan fikih muamalah mengenai praktik jual beli sosis bakar di pedagang kaki lima Dalem Kaum Kota Bandung, dan mengetahui tinjauan etika bisnis Islam mengenai praktik jual beli sosis bakar di pedagang kaki lima Dalem Kaum Kota Bandung. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan empiris. Jenis penelitian menggunakan data lapangan, dengan sumber data primer dan sekunder yang didapat dengan menggunakan teknik pengumpulan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah dengan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa praktik jual beli yang dilakukan oleh pedagang sosis bakar di pedagang kaki lima Dalem Kaum Kota Bandung pedagang sengaja menyembunyikan harga dan menyantumkan harga yang tidak jelas. Ditinjau dari fikih muamalah, praktik tersebut mengandung unsur tadlis dan termasuk kedalam tadlis dalam harga. Ditinjau dari etika bisnis Islam, praktik tersebut tidak sesuai dengan prinsip kehendak bebas dan prinsip kebenaran (kebajikan dan kejujuran).