z-logo
open-access-imgOpen Access
ANALISIS PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP FINANCIAL DISTRESS (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN PERBANKAN DI BEI TAHUN (2016-2018)
Author(s) -
Anggita Julia Mahmud,
Lilik Handajani,
Iman Waskito
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal riset mahasiswa akuntansi
Language(s) - English
Resource type - Journals
ISSN - 2798-0278
DOI - 10.29303/risma.v1i4.107
Subject(s) - business administration , financial distress , business , non performing loan , capital adequacy ratio , return on assets , loan , financial system , economics , profit (economics) , finance , stock exchange , microeconomics
Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk menganalisa pengaruh kinerja keuangan dan good corporate governance terhadap financial distress pada perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI pada tahun 2016-2018.Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan perbankan konvensional yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2016-2018. Sampel yang diambil dalam penelitian ini adalah 41 perusahaan perbankan konvensional. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan metode analisis regresi berganda.Hasil penelitian ini membuktikan bahwa non perfoming loan dan good corporate governance berpengaruh negatif signifikan terhadap financial distress sedangkan loan to deposit ratio, return on asset, dan capital adequacy ratio berpengaruh positif signifikan terhadap financial distress yang diproksikan dengan altman z-score.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here