z-logo
open-access-imgOpen Access
Faktor yang Mempengaruhi Kepuasan Pengguna Layanan pada Unit Pelayanan Disdukcapil Kota Bogor
Author(s) -
Nurullah Sururi Afif,
Jono M Munandar,
Ma’mun Sarma
Publication year - 2017
Publication title -
jurnal manajemen dan organisasi
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2527-8991
pISSN - 2088-9372
DOI - 10.29244/jmo.v8i1.18597
Subject(s) - physics , humanities , computer science , psychology , art
Berdasarkan data BPS Kota Bogor tahun 2014, Kota Bogor mempunyai populasi yang terus meningkat dari tahun ke tahun. Salah satu administrasi kependudukan yang banyak dibutuhkan adalah KTP, hal ini merupakan bagian yang penting dimiliki serta merupakan kewajiban bagi setiap masyarakatusia tertentu untuk memilikinya. Pelayanan yang diberikan diharapkan dapat memenuhi kebutuhan pengguna layanan sehingga dapat meningkatkan kepuasan pengguna layanan. Pengambilan sample dalam penelitian ini adalah sebanyak 100 responden. Pengolahan data dalam penelitian ini menggunakan Structural Equation Modeling (SEM) dengan Partial least Square. Pengguna layanan didominasi oleh remaja antara usia 17 -20 tahun yaitu sebesar 50%. Hasil analisis menunjukan bahwa physical environment quality, harga (price) berpengaruh terhadap kepuasan pengguna layanan, sedangkan interaction Quality, Outcome Quality tidak berpengaruh terhadap kepuasan penggunalayanan.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here