z-logo
open-access-imgOpen Access
KONSEP PEMASARAN AGRIBISNIS : PENDEKATAN EKONOMI DAN MANAJEMEN
Author(s) -
Ratna Winandi Asmarantaka,
Juniar Atmakusuma,
Yanti Nuraeni Muflikh,
Nia Rosiana
Publication year - 2018
Publication title -
jurnal agribisnis indonesia : journal of indonesian agribusiness/jurnal agribisnis indonesia (journal of indonesian agribusiness)
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2579-3594
pISSN - 2354-5690
DOI - 10.29244/jai.2017.5.2.143-164
Subject(s) - physics , humanities , art
Aktivitas pemasaran merupakan hal yang paling penting dalam sistem agribisnis mulai dari penyediaan sarana produksi pertanian (subsistem input), usahatani ( on farm ), pemasaran dan pengolahan hasil pertanian, serta subsistem penunjang (penelitian, penyuluhan, pembiayaan/kredit, intelijen pemasaran atau informasi pemasaran, kebijakan pemasaran).   Tujuan dari pemasaran yaitu menjembatani apa yang diinginkan produsen dan konsumen dalam melengkapi proses produksi. Hampir semua aktivitas pemasaran membantu produsen dalam memahami keinginan konsumen. Jadi, pemasaran membantu menemukan berbagai jawaban dari lima pertanyaan kunci dalam setiap sistem ekonomi, antara lain : Apa yang seharusnya diproduksi ? Berapa banyak produk yang seharusnya diproduksi ? Kapan seharusnya produk diproduksi ? Siapa yang memproduksi ? Siapa yang membuat pasar untuk produk tersebut ?

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here