z-logo
open-access-imgOpen Access
Efek Proteksi Fraksi Etil Asetat Daun Surian (Toona sureni (Blume) Merr. ) terhadap Aterosklerosis
Author(s) -
Suhatri Suhatri,
Netty Marusin,
Delva Yeni,
Rahmi Yosmar
Publication year - 2014
Publication title -
jsfk (jurnal sains farmasi klinis)/jsfk (jurnal sains farmasi dan klinis)
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2442-5435
pISSN - 2407-7062
DOI - 10.29208/jsfk.2014.1.1.20
Subject(s) - traditional medicine , physics , medicine
Studi tentang efek proteksi fraksi etil asetat daun surian (Toona sureni (Blume) Merr.) terhadap aterosklerosis pada burung puyuh hiperkolesterol sudah dilakukan. Metoda yang digunakan adalah metoda hispatologi. Hiperkolesterol di induksi dengan pemberian makanan lemak tinggi (MLT) dan profil tio urasil (PTU). Parameter yang diamati adalah adanya perbaikan tebal dinding pembuluh darah aorta, perubahan luas lumen aorta dan keadaan sel endothelia. Hasil penelitian menunjukan pemberian fraksi etil asetat daun surian dosis 50 mg/ kgBB memberikan efek proteksi yang terbaik, ditandai dengan tebal dinding pembuluh darah aorta, luas lumen dan tingkat kerusakan sel endotelia aorta tidak berbeda nyata dengan kontrol negatif (p>0,05) dan berbeda nyata dengan hewan kelompok positif (p<0,05).

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here