z-logo
open-access-imgOpen Access
PENGAMANAN DATA TEKS MENGGUNAKAN ALGORITMA KRIPTOGRAFI RC4 DARI SERANGAN BRUTE FORCE
Author(s) -
Septri Wanti Siahaan,
lia cintia purba,
Kristin Daya Rohani Sianipar,
Indra Gunawan
Publication year - 2019
Publication title -
techsi: jurnal penelitian teknik informatika/techsi
Language(s) - Lithuanian
Resource type - Journals
eISSN - 2614-6029
pISSN - 2302-4836
DOI - 10.29103/techsi.v11i2.1271
Subject(s) - computer science
Pada perkembangan ilmu teknologi saat ini, sangat penting untuk kita menjaga keamanan dari keaslian data yang kita miliki. Karena perkembangan ilmu teknologi bukan hanya dimanfaatkan untuk hal positif, namun banyak pihak yang telah menyalahgunakannya. Dengan cara, mengubah data-data yang asli atau mencuri data tersebut untuk kepentingan pribadi yang sangat merugikan dari pihak pemiliknya, Contohnya seperti data teks. Untuk mengurangi rasa khawatir kita pada data yang kita punya, kita dapat mengamankan data kita dengan menggunakan Algoritma Kriptografi RC4 dari serangan-serangan yang membahayakan data milik kita. Seperti serangan Brute Force.Kata kunci: brute force, kriptografi, RC4, data teks, pengamanan data

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here