z-logo
open-access-imgOpen Access
Peran Teacher Support terhadap School Engagement pada Siswa SMA “X” Bandung
Author(s) -
Fathia Prihandini,
Jane Savitri
Publication year - 2021
Publication title -
humanitas
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2549-4325
pISSN - 2407-2532
DOI - 10.28932/humanitas.v5i1.2780
Subject(s) - psychology , sma* , humanities , pedagogy , mathematics education , mathematics , art , combinatorics
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran teacher support terhadap school engagement siswa SMA “X” Bandung. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan jenis penelitian korelasional. Partisipan mengisi kuesioner teacher support berdasarkan teori teacher support oleh Skinner & Belmont (1993) dan school engagement berdasarkan teori Fredricks dkk (2004). Berdasarkan pengolahan data secara statistik, ditemukan bahwa ketiga dimensi teacher support memiliki pengaruh yang signifikan terhadap school engagement (R² = 0,387; p < 0,05) dan dilihat perjalur dimensi teacher support yang berperan secara signifikan terhadap school engagement adalah structure (R² = 0,339; p < 0,05), involvement (R² = 0,286; p < 0,05), dan autonomy support (R²: 0,272; p: <0,05). Maka dari itu, dapat disimpulkan bahwa teacher support memiliki peran yang signifikan terhadap school engagement pada siswa SMA “X” Bandung.  Kata kunci: teacher support, school engagement, siswa SMA

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here