z-logo
open-access-imgOpen Access
Perancangan Motif Batik Model Fraktal IFS
Author(s) -
Tedjo Darmanto
Publication year - 2018
Publication title -
jumanji (jurnal masyarakat informatika unjani)
Language(s) - Slovak
Resource type - Journals
eISSN - 2598-8069
pISSN - 2598-8050
DOI - 10.26874/jumanji.v1i1.7
Subject(s) - humanities , computer science , art , physics , mathematics
Makalah hasil penelitian ini membahas tentang bagaimana melakukan perancangan motif batik apakah jika perancangan tersebut dilakukan melalui model fraktal IFS akan diperoleh proses perancangan yang lebih sederhana. Secara teori setiap obyek pada umumnya dapat digambarkan dengan model fraktal. Model fraktal IFS sebagai salah satu model fraktal secara sederhana dapat dinyatakan dengan kode IFS dan dibangkitkan dengan algoritma Iterasi acak menjadi obyek fraktal yang diwakilinya. Kelebihan perancangan obyek gambar melalui model fraktal IFS dibandingkan dengan model lain adalah dalam hal kemudahan daur ulang melalui proses Reverse engineering.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here