z-logo
open-access-imgOpen Access
EFEKTIFITAS E-LEARNING DI KALA PANDEMI PADA PELAJAR SMA (STUDI KASUS PELAJAR SMAN 1 KRIAN)
Author(s) -
Arvian Messianik Putra
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal sosialisasi: jurnal hasil pemikiran, penelitian dan pengembangan keilmuan sosiologi pendidikan/jurnal sosialisasi: jurnal hasil pemikiran, penelitian and pengembangan keilmuan sosiologi pendidikan
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2722-3086
pISSN - 2356-0886
DOI - 10.26858/sosialisasi.v0i3.19788
Subject(s) - humanities , physics , psychology , philosophy
Pandemi covid-19 yang terjadi di Indonesia membuat perubahan pada dunia pendidikan, pendidikan yang awalnya berbasis tatap muka dirubah menjadi berbasis e-learning, penelitian ini dilakukan guna mengetahui efektifitas e-learning di kala pandemi pada pelajar SMA di SMAN 1 Krian. Penelitian ini bersifat kualitatif. Teknik pengumpulan data berupa observasi dan wawancara. Subjek penelitian merupakan pelajar dari SMAN 1 Krian. Teknik analisis berupa mengembangkan dan menafsirkan data yang diperoleh dari peristiwa peristiwa serta kejadian yang terjadi. Hasil penelitian menunjukan efektifitas pembelajaran berbasis e-learning di kala pandemi masih kurang efektif. Hal ini disebab kan oleh pertama model pembelajaran yang tidak efektif, kontrol kepada peserta didik yang kurang, gadget yang tidak memadai, koneksi internet yang buruk, sistem e-learning buatan sekolah yang sering down

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here