z-logo
open-access-imgOpen Access
Implementasi Markerless Tracking Augmented Reality Pada Pengenalan Buah Menggunakan Metode User Defined Target
Author(s) -
Achmad Chairuddin,
Naim Rochmawati
Publication year - 2020
Publication title -
journal of informatics and computer science
Language(s) - English
Resource type - Journals
ISSN - 2686-2220
DOI - 10.26740/jinacs.v1n04.p209-216
Subject(s) - computer science , computer graphics (images) , humanities , art
Abstrak— Dalam belajar, manusia dapat melalui berbagai cara yaitu, mendengar, melihat, membaca, dan mengamati. Dalam pembalajaran dibutuhkan perangkat yang dapat menunjang pembelajaran tersebut agar mudah dipahami, oleh karena itu pembelajaran erat dikaitkan dengan teknologi. Teknologi Augmented Reality adalah teknologi yang dapat diterapkan pada pembelajaran karena Augmented Realitymenggabungkan antara objek dunia maya dan dunia nyata sehingga menampilkan informasi lebih interaktif dan mudah untuk dipahami. Dengan markerless tracking menampilkan objek tidak perlu menggunakan marker khusus sehingga lebih fleksibel dalam penggunaannya, aplikasi yang akan dibuat adalah aplikasi pengenalan buah berbasis augmented reality. Didalam penelitian ini akan dilakukan pengujian pada metode markerless tracking dimana variabel yang akan diuji adalah jenis permukaan benda, intensitas cahaya, jarak, dan sudut yang berbeda-beda sehingga akan diketahui hasil dari penelitian ini apakah Aplikasi AR Pengenalan Buah yang dibuat dapat terbaca atau tidak. Dari penelitian ini dihasilkan bahwa target yang dapat dipindai dengan baik oleh kamera smartphoneaugmented reality menggunakan metode user defined target adalah target jenis permukaan yang memiliki motif atau tekstur didukung dengan kondisi intensitas cahaya yang baik, serta sudut kamera semakin tegak lurus semakin baik dalam memindai. Kata Kunci— Augmented Reality, Markerless Tracking, User Defined Target, Pengenalan Buah.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here