z-logo
open-access-imgOpen Access
PENGARUH VARIASI KEMIRINGAN FLUSHING CONDUIT TERHADAP VOLUME PENGGELONTORAN SEDIMEN DI WADUK (UJI EKSPERIMENTAL)
Author(s) -
Muh. Adnan,
Muflihin Muflihin
Publication year - 2018
Publication title -
teknik hidro
Language(s) - Bosnian
Resource type - Journals
eISSN - 2715-0763
pISSN - 1979-9764
DOI - 10.26618/th.v11i2.2448
Subject(s) - flushing , physics , hydrology (agriculture) , biology , engineering , geotechnical engineering , endocrinology
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggelontoran sedimentasi dengan sistem flushing conduit jika menggunakan pipa dengan kemiringan yang bervariasi. Karakteristik sedimen yang digunakan dalam penelitian ini adalah pasir sedang berdasarkan skala wentworth dari hasil analisa saringan. Dari hasil penelitian menunjukan jumlah sedimen yang tergelontor untuk Q1  yaitu pada kemiringan pipa (I) 3° jumlah volume gelontor (vg) 0,0043 m3, kemiringan pipa (I) 6° jumlah Volume  tergelontor (vg) 0,0048 m3 dan pada kemiringan pipa (I) 9° jumlah volume gelontor (vg) yaitu 0,0055 m3. Kinerja Flushing Conduit menunjukan semakin miring pipa Flushing Conduit (I) volume gelontor (vg) cenderung meningkat akibat bertambahnya kecepatan aliran dalam pipa. Mekanisme kerja flushing conduit terbagi atas tiga tahapan yaitu memberikan tekanan sehingga terjadi fluidasi, proses penghisapan endapan sedimen masuk kedalam pipa akibat fluktuasi debit dan tekanan, serta transportasi sedimen dalam pipa. kata kunci : Waduk, Sedimentasi, Flushing Conduit. 

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here