z-logo
open-access-imgOpen Access
Implementasi Kebijakan Kawasan Tanpa Rokok Di Dinas Kesehatan Kabupaten Kolaka Utara
Author(s) -
Riswan Jufri,
Anwar Parawangi,
Ihyani Malik
Publication year - 2018
Publication title -
kolaborasi
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2620-3499
pISSN - 2442-949X
DOI - 10.26618/kjap.v4i2.1453
Subject(s) - political science , business administration , business , psychology , environmental health , humanities , medicine , art
The purpose of the research is learned the extent implementation of the policy of without cigarettes in the district health kolaka north and knowing what the factors that influence the implementation of the policy of the region without cigarettes in the district health kolaka north. The kind of research used is research kualitatif with the number of informant as much as 8 people. The results of research shows that the mounting advertising regarding the ban on smoking and also provides a special place to smoking, the response of the people tend to be negative indicated that they have not fully understand the benefits of the implementation of the local regulations without a cigarette. The profesionalisme staff still less in terms of both the number of and the implementation.                                                       ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah mengetahui sejauh mana implementasi kebijakan kawasan tanpa rokok di Dinas Kesehatan Kabupaten Kolaka Utara dan mengetahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi pelaksanaan kebijakan Kawasan tanpa rokok di Dinas Kesehatan kabupaten kolaka utara. Jenis Penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan jumlah informan sebanyak 8 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa adanya pemasangan iklan mengenai larangan merokok dan juga menyediakan tempat khusus untuk merokok, respon masyarakat yang cenderung negatif mengindikasikan bahwa mereka belum sepenuhnya memahami manfaat adanya Implementasi Peraturan daerah tentang Kawasan Tanpa Rokok. Tingkat profesionalisme staf masih kurang baik dari segi jumlah dan maupun pelaksanaan. Kata kunci: Implementasi, Kebijakan, Kawasan Tanpa Rokok

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here