z-logo
open-access-imgOpen Access
ANALISIS KONTRASTIF PENGEMASAN INFORMASI DALAM BAHASA INDONESIA DAN BAHASA INGGRIS
Author(s) -
Ikmi Nur Oktavianti
Publication year - 2014
Publication title -
ranah : jurnal kajian bahasa/ranah : jurnal kajian bahasa
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2579-8111
pISSN - 2338-8528
DOI - 10.26499/rnh.v3i1.45
Subject(s) - humanities , art
Penutur bahasa mempunyai hakikat kreatif dan inovatif. Maka dalam pemroduksian bahasa, penutur dapat memodifikasi konstruksi lingual sedemikian rupa demi kepentingan penyampaian informasi atau pesan kepada lawan tutur. Karena bahasa-bahasa di dunia mempunyai karakteristiknya masing-masing, maka fenomena pengemasan informasi menarik untuk diamati. Oleh sebab itu, makalah ini mengulas perihal pengemasan informasi dalam bahasa Indonesia dan bahasa Inggris. Di samping itu, tulisan ini berusaha memerikan faktor-faktor internal bahasa penyebab persamaan dan perbedaan pengemasan informasi di antara kedua bahasa tersebut.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here