z-logo
open-access-imgOpen Access
Sekolahrumah (Homeschooling) Sebagai bentuk Pendidikan Non Formal
Author(s) -
Syahwani Umar
Publication year - 2012
Publication title -
jurnal visi ilmu pendidikan/jurnal visi ilmu pendidikan
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2579-552X
pISSN - 2085-9848
DOI - 10.26418/jvip.v1i2.74
Subject(s) - humanities , sociology , art
Keberadaan pendidikan formal dan nonformal yang ada sekarang ini dirasa belum cukup, maka pada dasawarsa terakhir ini muncul bentuk penyeleggaraan pendidikan yang dikenal dengan sebutan homeschooling atau sekolahrumah yaitu suatu bentuk pendidikan yang dilakukan oleh orang tua dengan menggunakan rumah sebagai basis pendidikannya. Keberadaan sekolahrumah diharapan dapat mengembangkan potensi peserta didik sesuai dengan tingkat kecerdasan, kebutuhan dan bakat yang dimiliki. Kata kunci: Sekolahrumah, Pendidikan Non Formal, Potensi Diri.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here