Open Access
ANALISA KINERJA PERUSAHAAN DALAM RANGKA PERSIAPAN SPIN OFF UNIT USAHA SYARIAH PT. ASURANSI ADIRA DINAMIKA
Author(s) -
Eko Suryawadi
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal tabarru'
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2621-7465
pISSN - 2621-6833
DOI - 10.25299/jtb.2021.vol4(2).7943
Subject(s) - business administration , physics , business , humanities , philosophy
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa tingkat kesiapan Unit Usaha Syariah PT. Asuransi Adira Dinamika,Tbk dengan menggunakan metode penelitian deskriptif kuantitatif. Data yang dikumpulkan adalah data sekunder diperoleh dari laporan keuangan tahun 2016-2019. Pengukuran kinerja dilakukan dengan menentukan persentase rasio pencapaian perspektif keuangan pada indikator-indikatornya sebagai dasar pencapaian target keuangan dalam persiapan spin off. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kinerja Unit Usaha Syariah PT. Asuransi Adira Dinamika,Tbk pada tahun 2016 –2019 secara umum dalam kondisi sangat sehat dan memenuhi syarat untuk melakukan spin off sesuai Undang-Undang No. 40 Tahun 2014 dan POJK No 67/POJK.05/2016.