z-logo
open-access-imgOpen Access
Perbedaan Hasil Pembelajaran Akuntansi Menggunakan Metode Snowball Throwing Dan Metode Konvensional Pada Siswa Kelas XI IPS SMAN Arjasa
Author(s) -
Moh. Usman Kurniawan
Publication year - 2017
Publication title -
assets
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2477-4995
pISSN - 2302-6251
DOI - 10.25273/jap.v6i1.1292
Subject(s) - throwing , mathematics , humanities , physics , philosophy , classical mechanics
Penelitian eksperimen ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan hasil belajar siswa pada pembelajaran akuntansi dengan menggunakan metode snowball throwing dan metode konvensional. Penelitian ini menggunakan dua kelas pada SMAN Arjasa. Kelas XI IPS 1 terpilih menjadi kelas yang diajar menggunakan metode snowball throwing dan kelas XI IPS 3 terpilih menjadi kelas kontrol atau kelas yang diajarkan dengan menggunakan metode konvensional. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa skor hasil belajar siswa di kelas eksperimen dengan menggunakan metode snowball throwing pada pembelajaran akuntansi sebelum dan sesudah diberikan perlakuan mengalami peningkatan yang lebih tinggi daripada kelas kontrol yang menggunakan metode konvensional.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here