z-logo
open-access-imgOpen Access
INTERAKSIONISME SIMBOLIK DALAM KAJIAN SEJARAH
Author(s) -
Debi Setiawati
Publication year - 2011
Publication title -
agastya
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2502-2857
pISSN - 2087-8907
DOI - 10.25273/ajsp.v1i1.137
Subject(s) - humanities , art
Ilmu sejarah sebagai bagian dari ilmu sosial membutuhkan teori interaksionisme simbolik dalam mengungkap kebenaran peristiwa masa lampau. Teori tersebut memiliki peran dalam mengungkap dan memaknai simbol-simbol yang terdapat di dalam setiap realitas kehidupan manusia. Oleh sebab itu makna dan kebenaran yang ada di setiap peristiwa sejarah dapat diungkap secara utuh dan menyeluruh, sehingga memiliki hubungan keterkaitan dan bersifat integral yang tidak dapat dipisahkan. Seorang guru sejarah memiliki peran penting dalam proses pembelajaran sejarah, maka dibutuhkan kesadaran yang tinggi dalam menginterpretasi makna yang ada dalam peristiwa-peristiwa sejarah secara obyektif.  

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here