
EFEKTIFITAS HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA DENGAN PEMANFAATAN METODE PEMBELAJARAN DRILL (LATIHAN)
Author(s) -
Tridays Repelita
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal wahana pendidikan /jurnal wahana pendidikan
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2715-6796
pISSN - 2355-2425
DOI - 10.25157/wa.v7i1.3240
Subject(s) - standard deviation , mathematics , mathematics education , psychology , cluster sampling , statistics , drill , engineering , population , medicine , mechanical engineering , environmental health
The role of educators is called vital because the character and selection of teaching-learning methods in the classroom will be able to create a fun and effective teaching-learning process. So, it can stimulate students to be pro-active in the learning process. The method used in this study was an experimental research method. The sampling technique used the cluster random sampling technique. Learning outcomes of the students who were taught without using the Drill Method (Exercise) in Indonesian subjects in class IV SD Negeri 5 Cibadak, Banjarsari, obtained the pre-test scores with an average value = 58.7 with standard deviation = 15,734 and variance = 247.56. The post-test scores obtained with an average value = 62.286 with a standard deviation = 19.072 and variance = 363.74. Learning outcomes of students who were taught by using the Drill Method (Exercise) obtained the pre-test scores with an average value = 59 with standards deviation = 16,170 and variance = 261,471. The post-test scores obtained with an average value = 66.285 with a standard deviation = 20.195 and a variance = 407.86.Keywords: Learning Outcomes, Drill Learning Methods, IndonesianABSTRAKPeran pendidik disebut vital karena, dengan karakter dan pemilihan model dan metode pembelajaran di ruang kelas akan mampu menciptakan sebuah proses pembelajaran yang menyenangkan dan efektif, sehingga mampu merangsang peserta didik untuk pro aktif dalam proses pembelajaran. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian eksperimen. Teknik sampling dengan menggunakan tehnik clauster random sampling. Hasil belajar peserta didik yang diajarkan tanpa menggunakan Metode Drill(Latihan) pada mata pelajaran Bahasa Indonesia di kelas IV SD Negeri 5 Cibadak, Kecamatan Banjarsari, yaitu dengan nilai tes awal diperoleh dari nilai pre test yaitu dengan nilai rata-rata =58,7 dengan standar deviasi =15,734 dan varians =247,56. Sedangkan untuk nilai post tes diperoleh dengan nilai rata-rata =62,286 dengan standar deviasi =19,072 dan varians =363,74. Hasil belajar peserta didik yang melaksanakan pembelajaran dengan menggunakan Metode Drill (Latihan) pada mata pelajaran Bahasa Indonesia di kelas IV SD Negeri 5 Cibadak, Kecamatan Banjarsari, yaitu dengan nilai tes awal diperoleh dari nilai pre test yaitu dengan nilai rata-rata =59 dengan standar deviasi =16,170 dan varians =261,471. Sedangkan untuk nilai post tes diperoleh dengan nilai rata-rata =66,285 dengan standar deviasi =20,195 dan varians =407,86.Kata Kunci: Hasil Belajar, Metode Pembelajaran Drill, Bahasa Indonesia