z-logo
open-access-imgOpen Access
ANALISIS NILAI TAMBAH AGROINDUSTRI PENGOLAHAN KOPI ROBUSTA (Studi Kasus Pada Agroindustri Panawangan Coffee di Desa Sagalaherang Kecamatan Panawangan Kabupaten Ciamis)
Author(s) -
M Eka Supratman,
Trisna Insan Noor,
Muhamad Nurdin Yusuf
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal ilmiah mahasiswa agroinfo galuh/jurnal ilmiah mahasiswa agroinfo galuh
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2579-8359
pISSN - 2356-4903
DOI - 10.25157/jimag.v7i2.3484
Subject(s) - physics , humanities , forestry , art , geography
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui besarnya biaya, penerimaan, pendapatan nilai tambah pada agroindustri Panawangan Coffee di Desa Sagalaherang Kecamatan Panawangan Kabupaten Ciamis per satu kali proses produksi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus dengan mengambil kasus pada agroindustri Panawangan Coffee di Desa Sagalaherang Kecamatan Panawangan Kabupaten Ciamis. Responden dalam peneitian ini diambil secara sengaja (purposive sampling) dengan alasan merupakan satu satunya agroindustri pengolahan kopi robusta di Desa Sagalaherang. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa besarnya biaya yang dikeluarkan oleh perajin agroindustri pengolahan kopi robusta Panawangan Coffee di Desa Sagalaherang adalah Rp 9.478.138,63 dan besarnya penerimaan yang diperoleh adalah Rp 12.600.000. dengan demikian, pendapatan yang diperoleh dari usaha tersebut adalah Rp 3.121.861,37. Dengan nilai tambah Rp 59.648/kg bahan baku per satu kali proses produksi.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here