z-logo
open-access-imgOpen Access
PENDETEKSIAN PENIPUAN LAPORAN KEUANGAN DENGAN KINERJA KEUANGAN SEBAGAI VARIABLE MODERATING DENGAN MENGGUNAKAN FRAUD TRIANGLE PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA 2016 - 2018
Author(s) -
Trianawati Trianawati
Publication year - 2019
Publication title -
prosiding seminar nasional cendekiawan/prosiding seminar nasional cendekiawan
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2540-7589
pISSN - 2460-8696
DOI - 10.25105/semnas.v0i0.5820
Subject(s) - business administration , business , rationalization (economics) , economics , management
Penulisan ini bertujuan untuk membuktikan secara empiris pengaruh unsur fraud triangle ( pressure, opportunity dan rationalization ) dalam penipuan laporan keuangan yakni praktik real earning management pada perusahaan manufaktur di bursa efek indonesia tahun 2016-2018.  Penelitian ini bersifat kuantitatif dengan menggunakan data sekunder. Populasi dari penelitian ini adalah 162 perusahaan manufaktur di bursa efek indonesia.  Pemilihan sampel dengan menggunakan purposive sampling yang terbatas pada individu spesifik dengan kriteria tertentu untuk memenuhi kebutuhan penelitian (Sekaran dan Bougie, 2013). Hasil penelitian ini menunjukan bahwa kepemilikan saham orang dalam (personal financial need) dan Total Accrual to Asset (rationalization)  pada perusahaan memiliki banyak kesempatan memanipulasi laporan keuangan. Sedangkan perubahan saldo piutang ( nature  of industry) tidak memiliki pengaruh terhadap kecurangan laporan keuangan pada praktik real earning management .

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here