z-logo
open-access-imgOpen Access
Pengaruh Dar, Ukuran Perusahaan, Dan Tax Avoidance Terhadap Cost Of Debt
Author(s) -
Sherly Lie Wardani,
Herman Ruslim
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal manajerial dan kewirausahaan
Language(s) - English
Resource type - Journals
ISSN - 2657-0025
DOI - 10.24912/jmk.v2i2.7940
Subject(s) - stock exchange , nonprobability sampling , business , business administration , tax avoidance , asset (computer security) , debt ratio , debt , finance , population , computer science , double taxation , demography , computer security , sociology
The purpose of this study is to find out the effect of debt to asset ratio, firm size, and tax avoidance on the cost of debt of the listed firms of the food and beverage industry in Indonesia Stock Exchange period 2015-2018. This study uses pooled OLS regression, using 10 companies over 4 years that have been selected by purposive sampling and resulting 40 samples data. This study uses Eviews 10 student version software. The results of this study show that debt to asset ratio and firms size have positive effect and significantly on cost of debt, however tax avoidance does not significantly influence on cost of debt. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh debt to asset ratio, ukuran perusahaan, dan penghindaran pajak terhadap biaya utang pada perusahaan industri makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2015-2018. Penelitian ini menggunakan regresi data panel OLS, menggunakan 10 perusahaan selama 4 tahun yang telah diseleksi menggunakan purposive sampling dan menghasilkan 40 sampel data. Pengujian yang dilakukan pada penelitian ini dengan software Eviews 10 student version. Hasil dari penelitian ini adalah debt to asset ratio dan ukuran perusahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap biaya utang, namun penghindaran pajak tidak berpengaruh secara signifikan terhadap biaya utang.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here