z-logo
open-access-imgOpen Access
HUBUNGAN FAKTOR KEPRIBADIAN EXTRAVERSION DAN PRESTASI AKADEMIK
Author(s) -
Luthfiyatul Badriyah,
Andi Tenri Faradiba
Publication year - 2018
Publication title -
jurnal muara ilmu sosial, humaniora, dan seni
Language(s) - Slovak
Resource type - Journals
eISSN - 2579-6356
pISSN - 2579-6348
DOI - 10.24912/jmishumsen.v2i1.1685
Subject(s) - psychology , extraversion and introversion , humanities , social psychology , personality , big five personality traits , philosophy
Prestasi akademik seorang mahasiswa dipengaruhi oleh beberapa faktor yang salah satunya adalah kepribadian. Big five Personality merupakan salah satu teori kepribadian yang paling sering digunakan dalam menjelaskan prestasi akademik pada mahasiswa. Big Five terdiri dari 5 dimensi yaitu, Extraversion, Agreeableness, Conscientiousness, Neuroticism, dan Openness to Experience. Penelitian ini bertujuan untuk melihat hubungan kepribadian extraversion terhadap prestasi akademik.. Sampel dari penelitian ini adalah 640 mahasiswa. NEO-FFI digunakan untuk mengukur kepribadian mahasiswa sedangkan nilai IPK digunakan untuk mengukur prestasi akademik. Analisis korelasional menunjukan hasil bahwa extraversion dengan prestasi akademik memiliki nilai signifikansi sebesar (0,09>0,05) sehingga extraversion ditemukan tidak memiliki korelasi secara signifikan dengan prestasi akademik mahasiswa.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here