z-logo
open-access-imgOpen Access
A Analysis of Household Income of Agricultural Enterprises in West Sumatera
Author(s) -
Rita Diana
Publication year - 2019
Publication title -
jurnal ekonomi kuantitatif terapan
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2303-0186
pISSN - 2301-8968
DOI - 10.24843/jket.2019.v12.i02.p02
Subject(s) - mathematics , agricultural science , humanities , environmental science , art
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor penentu dari variasi pendapatan rumah tangga yang berusaha di sektor pertanian. Metode statistik yang digunakan untuk mengkaji hal tersebut adalah model regresi log-logistik tiga parameter dengan metode estimasinya menggunakan metode Bayesian. Berdasarkan model tersebut dapat dilihat bahwa karakteristik rumah tangga usaha pertanian (RTUP) Sumatera Barat yang memiliki korelasi positif terhadap pendapatan rumah tangga adalah persentase petani usia produktif, persentase petani yang berpendidikan di atas SLTP, persentase petani laki-laki, daerah tempat tinggal, penggunaan lahan, sumber pembiayaan, bantuan/hibah, akses saprodi, penyuluhan, kelompok tani, pemanfaatan koperasi dan pemasaran hasil pertanian. Diantara semua faktor-faktor tersebut, yang memberikan kontribusi terbesar dalam meningkatkan pendapatan RTUP di Sumatera Barat adalah persentase petani usia produktif, daerah tempat tinggal petani, penyediaan akses saprodi dan pemanfaatan koperasi.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here