
Strategies and Business Models of Sharing Economy: MSMEs Digital Creativity
Author(s) -
Yuni Rimawati,
Atik Emilia Sula
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal ilmiah akuntansi dan bisnis/jurnal ilmiah akuntansi dan bisnis
Language(s) - Norwegian
Resource type - Journals
eISSN - 2303-1018
pISSN - 2302-514X
DOI - 10.24843/jiab.2020.v15.i02.p04
Subject(s) - business administration , business , humanities , art
Pesan Antar adalah bisnis yang dijalankan dengan menggunakan media sosial. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi strategi bisnis Pesan Antar dan mempresentasikan model bisnisnya dengan mengacu pada model ekonomi berbagi antar UMKM Choi et al (2014). Analisis penelitian ini menggunakan metode Etnometodologi. Temuan penelitian ini adalah Pesan Antar telah melakukan strategi branding sebelum aktivitas usahanya dimulai. Untuk menjaga loyalitas kurir, Pesan Antar menggunakan mekanisme bagi hasil dan bonus jika memenuhi target serta organisasi yang dijalankan secara kekeluargaan. Strategi menjaga pertumbuhan usaha Pesan Antar dengan memperkenalkan produk UMKM (walau belum menjadi mitra) pada akun facebooknya dan tidak ada “biaya” saat telah menjadi mitra. Disisi lain, “tarif” yang dikenakan pada pelanggan adalah per kawasan. Sistem order yang menggunakan sosial media (bukan aplikasi), membuat operator, kurir, mitra dan pelanggan lebih saling mengenal serta loyal.