z-logo
open-access-imgOpen Access
KANDUNGAN FORMALIN PADA IKAN BANDENG (Chanos chanos) DI PASAR TRADISIONAL DAN MODERN DI DENPASAR
Author(s) -
Dewi Novita Hardaningsih,
Ketut Gede Dharma Putra,
I Wayan Suirta
Publication year - 2017
Publication title -
jurnal kimia (journal of chemistry)/jurnal kimia (jurusan kimia, fakultas matematika dan ilmu pengetahuan alam universitas udayana)
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2599-2740
pISSN - 1907-9850
DOI - 10.24843/jchem.2017.v11.i02.p03
Subject(s) - food science , zoology , chemistry , biology
Telah dilakukan analisis kandungan formalin pada ikan bandeng di pasar tradisional dan modern di Denpasar. Ikan bandeng (Chanos chanos) diambil pada 4 lokasi yang berbeda dengan 2 lokasi di pasar tradisional dan 2 lokasi di pasar modern. Kandungan formalin dalam sampel dianalisis dengan alat spektrofotometri UV-Vis. Hasil analisis menunjukkan adanya kandungan formalin pada ikan bandeng. Konsentrasi formalin pada ikan bandeng sampel A dan B berturut-turut sebesar 15,16 ppm dan 13,44 ppm sedangkan pada sampel C dan D berturut-turut sebesar 21,85 ppm dan 15,71 ppm.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here