z-logo
open-access-imgOpen Access
Dampak Pembatasan Sosial Terhadap Budaya Gotong Royong di Indonesia
Author(s) -
Purwa Satria Ariadi,
Rafi Prayoga Dhenanta,
Dewi Nurul Islami,
Bagas Caesar
Publication year - 2021
Publication title -
kebudayaan
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2685-8088
pISSN - 1907-5561
DOI - 10.24832/jk.v16i1.436
Subject(s) - political science , humanities , philosophy
Pembatasan sosial merupakan salah satu langkah yang diambil oleh pemerintah dalam rangka memutus mata rantai penyebaran virus COVID-19 di Indonesia. Strategi ini juga digunakan oleh negara-negara di dunia dalam menghadapi wabah pandemi. Pada dasarnya, penerapannya dilakukan dengan menjaga jarak fisik antar satu individu dengan yang lainnya dengan maksud mengurangi perilaku sosial masyarakat dalam kurun waktu tertentu agar penyebaran virus dapat terkendali. Hal ini dapat berdampak pada budaya gotong royong masyarakat Indonesia yang dalam pelaksanaannya tentu mengutamakan nilai kebersamaan atau sosial, di mana pada kasus tertentu dapat terjadi kontak fisik secara langsung di dalam pelaksanaannya. Penelitian ini dibuat untuk mengetahui bagaimana dampak pemberlakuan pembatasan sosial atas pelaksanaan gotong royong masyarakat Indonesia.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here