z-logo
open-access-imgOpen Access
Peran dan Tantangan Aktivis Yayasan Gaya Dewata dalam Kegiatan Pencegahan dan Penanggulangan HIV dan AIDS di Provinsi Bali
Author(s) -
Ni Made Anggita Sastri Mahadewi
Publication year - 2018
Publication title -
umbara
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2528-2115
pISSN - 2528-1569
DOI - 10.24198/umbara.v2i1.15673
Subject(s) - sociology , human immunodeficiency virus (hiv) , gender studies , criminology , medicine , family medicine
 This research discusses roles and challenges encountered by the activists of Yayasan Gaya Dewata (Gaya Dewata Foundation) in their efforts to prevent HIV infection and AIDS among gays and transgenders in Bali. This research applies qualitative approach to examine the actions conducted by the activists in three regions of Bali Province: Denpasar City, Badung Regency, and Gianyar Regency. The actions include field and cyber outreach, interactive group discussion, HIV counseling and testing, condom and lubricant distribution to gays and transgenders; and social support for people living with HIV and AIDS (PLHA). This research applies social action and simbolic interactionism theory to analyse several actions by the activists. This research finds that the actions by the activists of demonstrate a rational-instrumental and affective action as well as a symbolic  interactionism action in the context of HIV and AIDS prevention. Keywords: Yayasan Gaya Dewata, gays and transgender, HIV, AIDS, Bali  Abstrak Penelitian ini membahas peran dan tantangan yang dihadapi oleh para aktivis di Yayasan Gaya Dewata dalam upaya mereka mencegah infeksi HIV dan AIDS di kalangan gay dan waria di Bali. Penelitian ini menerapkan pendekatan kualitatif untuk mengamati kegiatan yang dilakukan para aktivis di tiga wilayah di Provinsi Bali: Kota Denpasar, Kabupaten Badung, dan Kabupaten Gianyar. Kegiatan para aktivis meliputi; penjangkauan lapangan dan online, diskusi kelompok interaktif, konseling dan tes HIV, pembagian kondom dan pelican bagi para gay dan waria, dan dukungan sosial bagi orang dengan HIV dan AIDS (ODHA). Penelitian ini menggunakan teori tindakan sosial dan interaksionisme simbolik untuk menganalisis kegiatan yang dilakukan para aktivis. Penelitian ini menemukan bahwa kegiatan yang dilakukan para aktivis menunjukkan sebuah bentuk tindakan sosial rasional-instrumental dan sebuah interaksi simbolik dalam konteks pencegahan HIV dan AIDS.  Kata kunci: Yayasan Gaya Dewata, gay, waria, HIV, AIDS, Bali.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here