z-logo
open-access-imgOpen Access
α-Mangostin dari Buah Manggis, Kandidat Obat Antikanker Baru
Author(s) -
Agus Rusdin
Publication year - 2019
Publication title -
farmasetika.com
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
ISSN - 2528-0031
DOI - 10.24198/farmasetika.v4i2.22533
Subject(s) - medicine
Kulit buah manggis memiliki banyak manfaat dalam mengobati berbagai penyakit. Ekstrak dari kulit buah ini telah diuji memiliki aktivitas sebagai antikanker dengan nilai pengambatan 50% kurang. α-mangostin dari kulit manggis telah terbukti memiliki berbagai efek farmakologis diantarnya adalah antioksidant, antiinflamasi, antinyeri, antialergi, antifungi, antibakteri, antiobesitas, antiparasit, antituberkolosis, Alzheimer, dapat meningkatkan sistem imun, dan sebagai anti kanker. Dalam mini review artiken ini didiskusikan terkait bukti-bukti ilmiah anti kanker dari α-mangostin.Kata kunci : α-mangostin, kanker, buah manggis

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here