z-logo
open-access-imgOpen Access
PENGUATAN KELEMBAGAAN PENGELOLA PARIWISATA MANGROVE KARANGSONG DAN KELEMBAGAAN POTENSI BIRD WATCHING DI EKOWISATA MANGROVE KARANGSONG INDRAMAYU
Author(s) -
Donny Juliandri Prihadi
Publication year - 2019
Publication title -
dharmakarya/dharmakarya: jurnal aplikasi ipteks untuk masyarakat
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2614-2392
pISSN - 2302-8955
DOI - 10.24198/dharmakarya.v8i3.20943
Subject(s) - mangrove , forestry , geography , biology , fishery
Program Pengabdian kepada Masyarakat Dosen dengan judul “Penguatan Kelembagaan Pengelola Pariwisata Mangrove Karangsong dan Kelembagaan potensi Bird Watching Di Ekowisata Mangrove Karangsong Indramayu adalah program dengan tujuan untuk meningkatkan daya saing ekowisata mangrove di Karangsong agar bisa mendunia. Melibatkan masyarakat dan kelompok msyarakat Pantai Lestari dalam pengelolaan merupakan langkah yang baik untuk meningkatkan taraf hidup masyarakat desa Karangsong. Saat ini tim sudah melakukan koordinasi antara kelompok pantai lestari dan Dinas KKP di Kabupaten Indramayu dan SMK 2 Indramayu. Pertemuan koordinasi ini membahas kegiatan yang akan dilakukan oleh tim bersama masyarakat dan kelompok pantai lestari, guna untuk dilakukannya pendapingan dalam proses peningkatan daya saing ekowisata mangrove di Karangsong. Adapun sosialisasi dan memberikan stimulasi kepada sisa SMK 2 Indramayu untuk sama-sama mengembangkan potensi ekoisata mangrove Karangsong. Sehingga Pengelola Mangrove Karangsong dapat lebih baik dan menambah aktraksi untuk turis yang berkunjung baik turis lokal maupun internasional. 

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here