z-logo
open-access-imgOpen Access
MONITORING HEART RATE DAN SATURASI OKSIGEN MELALUI SMARTPHONE
Author(s) -
Ary Sulistyo Utomo,
Erda Hermono Puspo Negoro,
Mohamad Sofie
Publication year - 2019
Publication title -
simetris: jurnal teknik mesin, elektro dan ilmu komputer/simetris
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2549-3108
pISSN - 2252-4983
DOI - 10.24176/simet.v10i1.3024
Subject(s) - physics , medicine , humanities , art
Pada tubuh manusia terdapat beberapa tanda vital yang dapat mencerminkan indikasi dari kondisi kesehatan seseorang diantaranya yaitu tekanan darah, respirasi, denyut nadi dan suhu tubuh. Pada saat kondisi pasien dalam keadaan sakit parah sehingga berada pada ruang ICU maka diperlukan suatu pemantaunya yang dapat dipatau setiap saat dan kapanpun. Sehingga keluarga pasien dapat membantu pemantau tersebut, maka peneliti membuat alat monitoring heart rate dan saturasi oksigen yang dapat dimonitoring melalui smartphone. Pembuatan alat ini menggunakan sistem IoT (Internet of Things), dimana alat ini menggunakan sensor yang digunakan yaitu sensor heart rate dan sensor SPO2 MAX 30100, serta mikrokontroller Arduino nano dan ESP01 sebagai pengolah data dan koneksi Wi-Fi. Data tanda vital akan ditampilkan di aplikasi blynk pada smartphone android. Selisih pembacaan nilai heart rate dan saturasi oksigen pada alat dan pasien monitor terbesar 0,8% untuk heart rate dan 1% untuk saturasi oksigen. Pengiriman data hasil pembacaan sensor heart rate dan saturasi oksigen berhasil dimonitoring secara langsung melalui smartphone.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here