
APAKAH PERENCANAAN STRATEGIS DIPENGARUHI OLEH KEPEMIMPINAN (Studi Kasus Perguruan Tinggi Swasta Di Sumatera Utara)
Author(s) -
Zulkarnain Siregar
Publication year - 2016
Publication title -
jurnal plans/jurnal penelitian ilmu manajemen and bisnis
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2527-306X
pISSN - 1978-7057
DOI - 10.24114/plans.v11i2.9604
Subject(s) - humanities , political science , philosophy
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan terhadap perencanaan strategi padad Universitas Swasta di Kota Medan. Populasi dalam penelitian ini adalah Dosen yang ada di Universitas Swasta di Kota Medan dengan Jumlah Sampe sebanyak 250 orang. Penelitian ini diolah dengan menggunakan Partial Least Square (PLS. Hasil penelitian ini terlihat bahwa peranan kepemimpinan akan mempengaruhi perencanaan strategis. Sehingga dalam jangka panjang dan orientasi pengelolaan manajemen pada variabel kepemimpinan akan mampu meningkatkan Kualitas dosen, lulusan dan layanan. Indikator mampu bekerja secara detail dan kemampuan dalam pembelajaran, perbaikan, dan mencari solusi alternatif dalam variabel kepemimpinan akan mampu meningkatkan Kualitas dosen, lulusan dan layanan dalam variabel perencanaan strategis. Kata kunci : Kepemimpinan, Perencanaan Strategis