z-logo
open-access-imgOpen Access
ANALISIS SPASIAL POTENSI DESA HARAPAN JAYA KECAMATAN WAY RATAI KABUPATEN PESAWARAN PROVINSI LAMPUNG
Author(s) -
Dedy Miswar,
I Gede Sugiyanta,
Listumbinang Halengkara
Publication year - 2018
Publication title -
jurnal geografi/jurnal geografi
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2614-6525
pISSN - 2086-7042
DOI - 10.24036/geografi/vol7-iss1/437
Subject(s) - forestry , physics , mathematics , geography
Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui potensi Sosial dan fisik yang terdapat di Desa Harapan Jaya Kecamatan Way Ratai. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah survei dengan teknik analisis secara digital dan deskriptif dengan pendekatan spasial. Data yang diambil dalam penelitian adalah potensi fisik dan sosial wilayah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Desa Harapan Jaya mempunyai potensi sosial yang besar untuk dikembangkan terutama jumlah penduduk, kepadatan, dan jenis pekerjaan, dengan potensi fisik berupa ketinggian wilayah, penggunaan lahan, bentuklahan, jenis tanah, kemiringan lereng, pola aliran dan curah hujan yang dapat dimanfaatkan dalam bidang pertanian, pariwisata, perkebunan, dan perikanan air tawar. Simpulan dalam penelitian ini adalah secara sosial dan fisik Desa Harapan Jaya dapat dikembangkan dan diharapkan dapat menjadi desa yang mandiri.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here