z-logo
open-access-imgOpen Access
MODAL VENTURA DENGAN SISTEM INVESTASI BAGI HASILSEBAGAI ALTERNATIF PENDANAAN BAGI PERUSAHAAN KECIL DAN MENENGAH
Author(s) -
Ali Musyafak
Publication year - 2016
Publication title -
ekuitas (jurnal ekonomi dan keuangan)
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2548-5024
pISSN - 1411-0393
DOI - 10.24034/j25485024.y1999.v3.i1.1882
Subject(s) - humanities , physics , art
Pada dunia usaha, jika ingin tetap survive dan bahkan surprise  harus mau bersikap dan bertindak serius serta tak bosan-bosannya  berkaca diri (mawas diri), dan bisa mengatasi permasalahan-permasalahan bisnis. Baik dalam segi pemasaran, produksi, sumber daya manusia, atau dari segi keuangannya. Bagi pengusaha khususnya pengusaha kecil, salah satu kelemahan yang mendasar adalah anggapan keku-rangan modal sebagai pangkal utama ketidakmampuannya. Padahal jika kita mau sedikit berupaya saat ini banyak sekali sumber-sumber pembiayaan usaha, dimana kita bisa dapatkan yang sesuai dengan kon-disi  dan kebutuhan . Mulai dari kredit, modal venture, factoring (anjak piutang), leasing  sampai pada bursa saham, semuanya telah banyak diinformasikan. Perusahaan Modal Ventura (PMV) yang merupa-kan salah satu perusahaan modal dengan pembiayaan  yang ditawarkan  dalam bentuk penyertaan modal  yang dikenal dengan modal ventura.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here