z-logo
open-access-imgOpen Access
Komunikasi Dakwah dan Fenomena Demonstrasi Anarkis di Makassar
Author(s) -
Suharto Suharto,
Mahmuddin Mahmuddin
Publication year - 2021
Publication title -
idarotuna
Language(s) - Spanish
Resource type - Journals
eISSN - 2654-4938
pISSN - 2654-4709
DOI - 10.24014/idarotuna.v3i2.12163
Subject(s) - physics , humanities , philosophy
Artikel ini bertujuan untuk mengkaji metode komunikasi dakwah dalam meminimalisir demonstrasi anarkis dan mengkaji faktor-faktor  yang menghambat komunikasi dakwah terhadap fenomena demostrasi anarkis. Metode yang digunakan adalah penelitian kualitatif yang bersumber datanya diambil dari berbagai literatur dan dianalisis berdasarkan analisis kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa  metode komunikasi dakwah yang tepat digunakan dalam rangka meminimalisir demonstrasi anarkis adalah melalui dakwah bil hikmah, al mauidzah dan al mujadalah. Sedangkan faktor-faktor yang menghambat komunikasi dakwah terhadap fenomena demonstrasi anarkis adalah aparat keamanan yang bertindak refresif bersiafat, politisasi gerakan dan tindakan propaganda dan provokasi. Implikasi penelitian ini adalah seyogyanya pada setiap demonstrasi sebaiknya mengedepankan akal sehat agar tidak terjadi anarkis.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here