z-logo
open-access-imgOpen Access
Komunikasi Interpersonal Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Budaya Kerja Organisasi terhadap Motivasi Kerja Dan Dampaknya pada Kepuasan Kerja Guru Sekolah Menengah Pertama
Author(s) -
Sri Rahayu
Publication year - 2017
Publication title -
manajemen pendidikan/manajemen pendidikan
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2548-6780
pISSN - 1907-4034
DOI - 10.23917/jmp.v12i1.2977
Subject(s) - psychology , business administration , humanities , art , business
Tujuan penelitia, menguji (1) kontribusi komunikasi interpersonal, kepemimpinankepala sekolah, dan budaya kerja organisasi terhadap kepuasan kerja secara tidaklangsung melalui motivasi kerja guru, (2) kontribusi komunikasi interpersonal,kepemimpinan kepala sekolah, dan budaya kerja organisasi terhadap motivasi kerja,dan (3) kontribusi motivasi kerja terhadap kepuasan kerja guru. Jenis penelitiankuantitatif korelasional. Pengambilan sampel menggunakan teknik simple randomsampling. Sampel penelitian sebanyak 182 guru. Pengumpulan data menggunakanmetode angket. Teknik analisis data dengan analisis jalur. Hasil penelitian, 1)Komunikasi interpersonal, kepemimpinan kepala sekolah dan budaya kerja organisasimempunyai kontribusi secara simultan dan signifikan terhadap kepuasan kerjasecara tidak langsung melalui motivasi kerja guru; 2) Komunikasi interpersonal,kepemimpinan kepala sekolah dan budaya kerja organisasi berkontribusi secaralangsung terhadap motivasi kerja; dan 3) Motivasi kerja berkontribusi secara langsungterhadap kepuasan kerja guru.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here