z-logo
open-access-imgOpen Access
DETERMINASI DISIPLIN BELAJAR DAN INTERAKSI SOSIAL TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP IPS SISWA KELAS V
Author(s) -
I Putu Bagus Juniarta Negara,
Ni Wayan Suniasih,
I Wayan Sujana
Publication year - 2019
Publication title -
media komunikasi fpips
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2714-7800
pISSN - 1412-8683
DOI - 10.23887/mkfis.v18i2.22243
Subject(s) - mathematics , humanities , philosophy
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) pengaruh yang signifikandisiplin belajar terhadap pemahaman konsep IPS dan besarandeterminasinya (2) pengaruh yang signifikan interaksi sosial terhadappemahaman konsep IPS dan besaran determinasinya (3) pengaruh yangsignifikan disiplin belajar dan interaksi sosial terhadap pemahaman konsepIPS siswa kelas V Gugus I Gusti Ngurah Jelantik Denpasar Utara tahun ajaran2018/2019 dan besaran determinasinya. Jenis penelitian ini adalahpenelitian ex post facto, dengan teknik korelasional. Populasi penelitian iniadalah seluruh siswa kelas V Gugus I Gusti Ngurah Jelantik yang berjumlah264 orang dengan sampel 149 yang ditentukan dengan teknik proposionalrandom sampling. Data pemahaman konsep IPS diperoleh dari tes uraiansedangkan disiplin belajar dan interaksi sosial diperoleh dengan menggunakan angket. Data tersebutdianalisis menggunakan analisis regresi linier sederhana dan analisis regresi linier ganda yangsebelumnya telah dilakukan uji prasyarat analisisnya. Analisis data menunjukkan (1) terdapat pengaruhyang signifikan disiplin belajar terhadap pemahaman konsep IPS yang dibuktikan berdasarkan Fhitung =4,389 > Ftabel = 3,91 dengan determinasi sebesar 2,9% (2) terdapat pengaruh yang signifikan interaksisosial terhadap pemahaman konsep IPS siswa yang dibuktikan berdasarkan Fhitung = 4,64 > Ftabel = 3,91dengan determinasi sebesar 3,1% (3) terdapat pengaruh yang signifikan disiplin belajar dan interaksisosial terhadap pemahaman konsep IPS yang dibuktikan dengan Fhitung = 4,12 > Ftabel = 3,06 dengandeterminasi sebesar 5,3%. Saran kepada peneliti lain hasil penelitian ini dapat dijadikan salah saturefrensi dalam bidang pendidikan untuk mendalami objek penelitian yang sejenis.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here