
Penerapan Model Pembelajaran Mastery Laerning Melalui Gabungan Supervisi Individual dan Supervisi Akademik Dibantu dengan Supervisi Manajerial Sebagai Upaya Meningkatkan Kemampuan Guru
Author(s) -
I Wayan Jiwa
Publication year - 2019
Publication title -
journal of education action research
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2580-4790
pISSN - 2549-3272
DOI - 10.23887/jear.v3i4.21795
Subject(s) - psychology , humanities , philosophy
Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri 1 Serongga Kecamatan Gianyar. Tujuan penulisan penelitian tindakan sekolah ini adalah untuk mengetahui apakah supervisi akademik dan supervisi manajerial dapat meningkatkan kemampuan guru SD Negeri 1 Serongga, dalam melaksanakan proses pembelajaran menggunakan model Mastery Learning. Metode pengumpulan datanya adalah observasi. Metode analisis datanya adalah deskriptif untuk data kuantitatif. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah bahwa supervisi klinik dapat meningkatkan kemampuan guru-guru dalam melaksanakan proses pembelajaran menggunakan model pembelajaran Mastery Learning Ini terbukti dari hasil yang diperoleh pada Siklus I meningkat rata-ratanya menjadi 80,00 dari data awal dan pada Siklus II naik rata-ratanya menjadi 87,1 dari Siklus I.Kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini adalah supervisi akademik dan supervisi manajerial dapat meningkatkan kemampuan guru-guru dalam melaksanakan proses pembelajaran menggunakan model pembelajaran Mastery Laerning. Kata Kunci: Supervisi Akademik dan Supervisi Manajerial, Mastery Learning.