
PENGARUH STRUKTUR MODAL DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)
Author(s) -
Fachturahman Triatmaja,
Muhammad Faisal,
Husnah Husnah
Publication year - 2015
Publication title -
jurnal ilmu manajemen universitas tadulako
Language(s) - English
Resource type - Journals
ISSN - 2443-3578
DOI - 10.22487/jimut.v1i2.20
Subject(s) - business administration , stock exchange , business , mathematics , enterprise value , accounting , finance
This study aims to determine and analyze the influence of capital structure and the size of the company on the company values in manufacturing companies of food and beverage industry sectors listed on the Indonesia Stock Exchange (BEI). The sample in this study consists of 11 companies that selected by purposive sampling technique. Method of data analysis is multiple linear regression using SPSS version 16.0. The results show that both independent variables simultaneously have positive and significant influence on value of the company with sig-F of 0.093 ≤ α 0.10 at confidence level of 90%. The t-test shows that the capital structure significantly has negative influence on the value of thecompany with sig-t of X1 = 0.032 ≤ α of 0.10 and beta value of -0882. While the company size has 2 non-significant influence on the value of the company with sig-t X2 = 0.787 ≥ α of 0.10 with R values of 0.052 or 5.2%. Both independent variables studied simultaneously influence the dependent variable (enterprise value), while the remaining 94.8% is influenced by other variables that are not studied. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh struktur modal dan ukuran perusahaan terhadap nilai perusahaan di sektor industri makanan dan minuman manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Sampel dalam penelitian ini sebanyak 11 perusahaan diambil dengan metode purposive sampling. Metode analisis data dilakukan dengan menggunakan regresi linier berganda dengan menggunakan SPSS versi 16.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kedua variabel bebas yang dipelajari secara simultan terbukti berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel terikatnya yaitu nilai perusahaan dengan sig-F sebesar 0,093 ≤ α 0,10 pada tingkat kepercayaan 90%. Kemudian melalui uji-t menunjukkan bahwa struktur modal dari efek negatif yang signifikan terhadap nilai perusahaan dengan sig-t X1 = 0,032 ≤ α sebesar 0,10 dan nilai beta -0882. Sedangkan ukuran perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan dengan sig-t X2 = 0,787 ≥ α 0,10. Nilai R2 0,052 atau 5,2% sehingga kedua variabel independen yang dipelajari secara simultan mempengaruhi variabel dependen (nilai perusahaan), sedangkan sisanya 94,8% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti.