z-logo
open-access-imgOpen Access
PENGENALAN APBN, NILAI KEMENTERIAN KEUANGAN DAN PENINGKATAN MOTIVASI: KEMENKEU MENGAJAR 3 DI SD NEGERI TOMANG 11 PAGI, JAKARTA BARAT
Author(s) -
Akhmad Solikin
Publication year - 2019
Publication title -
abdimas siliwangi
Language(s) - English
Resource type - Journals
ISSN - 2614-6339
DOI - 10.22460/as.v2i2p49-61.3000
Subject(s) - christian ministry , humanities , political science , pedagogy , psychology , art , law
ABSTRAKKementerian Keuangan sebagai lembaga pemerintah perlu memperkenalkan organisasi kepada masyarakat, termasuk kepada siswa sekolah dasar. Salah satu kegiatan yang dilakukan dalam rangka hari ulang tahun Kementerian Keuangan tahun 2018 adalah relawan mengajar dari pejabat dan pelaksana Kementerian Keuangan. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman siswa tentang APBN, nilai-nilai Kementerian Keuangan serta meningkatkan motivasi siswa, yang dalam artikel ini berfokus pada SD Negeri Tomang 11 Pagi, Jakarta Barat. Metode yang pelaksanaan pada pengabdian masyarakat tersebut adalah metode tatap muka dengan menggunakan alat peraga, cerita dan permainan. Alat peraga untuk menjelaskan APBN dengan membandingkan anggaran rumah tangga dengan anggaran negara, untuk menjelaskan nilai-nilai Kementerian Keuangan digunakan tebak gambar dan kata serta cerita, sedangkan penggalian cita-cita dan motivasi dilakukan dengan permainan dan pohon cita-cita. Berdasarkan hasil observasi terhadap siswa dan evaluasi terhadap guru dan relawan disimpulkan bahwa rangkaian sesi inspirasi dalam kegiatan ini meningkatkan pengetahuan siswa terhadap penerimaan dan belanja negara, nilai-nilai Kementerian Keuangan serta motivasi siswa untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang lebih tinggi dalam rangka mencapai cita-cita mereka. ABSTRACT Ministry of Finance as a government unit needs to inform its organizations to the general public, including elementary school students. One of the activities during the Ministry of Finance’s anniversary of 2018 was voluntary teachings from officials and staff of the Ministry of Finance. The activity aimed at increasing students’ awareness toward state budget, Ministry of Finance values, and motivating students, in this article epscially focuses on SD Negeri Tomang 11 Pagi, Jakarta Barat. Methods used in this community engagement were face to face teaching using teaching aids, stories, and games. Teaching aids to explain state budget was a comparison between a household budget and state budget, to describe the Ministry of Finance values were the picture and word puzzles and stories, while to explore future aspirations was using games and an aspiration tree. Based on observation on students and evaluation with teachers and volunteers it was concluded that inspiration sessions improved students’ consciousness on the state budget, Ministry of Finance values, and motivated students to continue their education to the higher level for achieving their dreams.  

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here