z-logo
open-access-imgOpen Access
Kajian Ruang Publik Dan Isu Yang Berkembang Di Dalamnya
Author(s) -
Dedi Hantono,
Nike Ariantantrie
Publication year - 2018
Publication title -
vitruvian : jurnal arsitektur, bangunan, dan lingkungan/vitruvian
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2598-2982
pISSN - 2088-8201
DOI - 10.22441/vitruvian.2018.v8i1.005
Subject(s) - humanities , art
Ruang adalah bagian yang tak terpisahkan dari kehidupan manusia selama masa hidupnya. Bahkan konsepsi ruang tersebut masih ada pada manusia yang telah meninggalkan dunia ini walaupun konsepsi ruang itu sendiri sudah berbeda pada masing-masing penganut agama dan kepercayaan. Dari berbagai macam bentuk dan kategori seluruh ruang maka ruang publik adalah ruang yang paling banyak digunakan oleh semua orang baik sendiri maupun secara bersamaan. Begitu banyaknya aktivitas dan berbagai lapisan golongan masyarakat yang menggunakan ruang publik membawa interpretasi masing-masing yang cukup berbeda. Dari interpretasi inilah timbul begitu banyak ragam penggunaannya baik yang sesuai dengan fungsi maupun berdasarkan intrpretasinya masing-masing. Untuk memberi gambaran mengenai apa itu ruang publik maka dibuatlah suatu kajian dengan menganalisa beberapa tulisan dari beberapa artikel jurnal baik dalam maupun luar negeri. Dari kajian inilah nantinya didapat beberapa temuan yang bisa menjelaskan keberadaan ruang publik di dalam persepsi ruang lingkupnya.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here