
Konstruksi Perangkat Pembelajaran Model Levels of Inquiry disertai Socio-Scientific Issues untuk Keterampilan Pemecahan Masalah
Author(s) -
Afandi Afandi,
Li Wang,
Yuyun Setyawati
Publication year - 2021
Publication title -
biodik/biodik : jurnal ilmiah pendidikan biologi
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2580-0922
pISSN - 2460-2612
DOI - 10.22437/bio.v7i4.13777
Subject(s) - power point , mathematics education , psychology , humanities , mathematics , art
This study to analyze the need for problem solving skills of class X SMA Muhammadiyah 1 Pontianak, develop learning tools on ecosystem materials, and determine the validity and reliability of learning device. The research method used is Thiagarajan et al. The learning tools developed consisted of 6 lesson plans and 6 student worksheets based on the levels of inquiry accompanied by socio-scientific issues, handout, power point, and evaluation question. The results obtained were the validity of 6 lesson plans and 6 student worksheet, handout, power point, and evaluation question, namely v ≥ 0,8 (valid). The result of interrater reliability was using ICC on 5 lesson plans and 5 student worksheets, power point are 0,75-0,9 (good). While the reliability on 1 lesson plan and 1 student worksheets, handout, and evaluation question got a value of 0,5-0,75 (moderate). Developed learning tools were asserted worthy to use.Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kebutuhan keterampilan pemecahan masalah siswa kelas X SMA Muhammadiyah 1 Pontianak, mengembangkan perangkat pembelajaran pada materi ekosistem, dan mengetahui validitas serta reliabilitas perangkat pembelajaran. Metode penelitian yang digunakan adalah Research and Development (R&D) mengacu pada model Four-D yang dikemukakan oleh Thiagarajan, dkk. Perangkat pembelajaran yang dikembangkan terdiri dari 6 buah RPP dan 6 buah LKPD berdasarkan tingkatan model levels of inquiry disertai socio-scientific issues, handout, power point, dan soal evaluasi. Diperoleh hasil validitas 6 buah RPP dan 6 buah LKPD, handout, power point, dan soal evaluasi yaitu v ≥ 0,8 (valid). Hasil reliabilitas antar rater menggunakan ICC pada 5 buah RPP dan 5 buah LKPD, media pembelajaran yaitu 0,75-0,9 (baik). Sedangkan reliabilitas pada 1 buah RPP dan 1 buah LKPD, handout, dan soal evaluasi mendapatkan nilai 0,5-0,75 (sedang). Perangkat pembelajaran yang dikembangkan dinyatakan layak untuk digunakan.