z-logo
open-access-imgOpen Access
LASERASI KANALIS LAKRIMALIS PADA LUKA ROBEK PALPEBRA DI RS. Dr. M. DJAMIL PADANG
Author(s) -
Hendriati Hendriati
Publication year - 2015
Publication title -
majalah kedokteran andalas
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2442-5230
pISSN - 0126-2092
DOI - 10.22338/mka.v34.i2.p112-120.2010
Subject(s) - medicine , gynecology
AbstrakMenentukan Epidemiologi laserasi kanalis lakrimalis pada luka robek palpebra di Rumah Sakit Dr. M. Djamil Padang.Studi Retrospektif mengenai laserasi kanalis lakrimalis pada luka robek palpebra di Rumah Sakit Dr. M. Djamil dari bulan Juli 2006 - Juni 2009. Data dikumpulkan dari Rekam Medik.Ada 29 orang pasien yang didiagnosa laserasi kanalis lakrimalis dari 229 kasus luka robek palpebra (12,66%), 23 orang pasien (79,31%) adalah laki-laki dan 6 orang lagi perempuan (20,69%). Berdasarkan usia, laserasi kanalis lakrimalis paling banyak terjadi pada pasien berusia 41-50 tahun (27,58%), paling sering terjadi di kanalis lakrimalis inferior, yaitu 18 kasus dari 29 (62.07%). Berdasarkan lokasi kejadian, yang terbanyak adalah karena kecelakaan di jalan raya, yaitu sebanyak 16 dari 29 kasus (55.18%). Berdasarkan penyebabnya, yang terbanyak adalah trauma tumpul. Sebanyak 23 dari 29 kasus tersebut dilakukan tindakan kanalisasi (79,31%).Trauma tumpul merupakan penyebab terbanyak laserasi kanalis lakrimalis, kanalikulus inferior lebih sering terjadi dari pada superior. Laki-laki lebih banyak dikenai dari pada perempuan, dan terbanyak di kelompok usia 41-50 tahun.Kata kunci : laserasi kanalis lakrimalis, luka robek palpebraAbstractTo determine the epidemiology of canalicular lacerations on eyelid injury at Dr. M. Djamil hospital.A retrospective study of canalicular lacerations on eyelid injury in Dr. M. Djamil Hospital between July 2006 - June 2009. Data were colleted from medical record.There were 29 patient with diagnosis canalicular lacerations of 229 eyelid injury (12.66%), twenty three patients (79.31%) were males and 6 were females (20.69%). Based on the age, canalicular lacerations was mostly found in the patient with aged 41-50 y o (27.58%), canalicular lacerations was mostly present in lower canaliculi, with the frequency of 18 cases out of 29 cases (62.07%). Based on place of injury, most of the patient get injury at high way, about 16 cases out of 29 cases (55.18%). Based on source of injury, the most source of injury were blunt objects, canalization was the most common therapy 23 cases out of 29 cases (79.31%).ARTIKEL PENELITIAN113Blunt injury was the most common source of canalicular lacerations, the lower was more than upper. Male was more than Female, and mostly was found on age 41-50.Key word : canalicular laceration, eyelid injury

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here