z-logo
open-access-imgOpen Access
Efektivitas Finger Painting untuk Menurunkan Perilaku Temper Tantrum Pada Anak KB PK Yogyakarta
Author(s) -
Marsella Wahyu Suzanti,
Enggar Riyani,
A. Istiqomah,
Citra Ihtiar
Publication year - 2015
Publication title -
jurnal pendidikan anak/jurnal pendidikan anak
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2579-4531
pISSN - 2302-6804
DOI - 10.21831/jpa.v3i1.3055
Subject(s) - psychology
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keefektifan finger painting untuk menurunkan perilaku temper tantrum pada anak Kelompok Bermain PK Yogyakarta. Penelitian ini menggunakan model penelitian eksperimen subjek tunggal dengan jumlah subjek 3 anak. Hasil penelitian menunjukkan bahwa finger painting efektif untuk menurunkan perilaku temper tantrum anak. Hal ini dapat diamati pada penurunan perilaku temper tanrum pada masing-masing anak. o Kata Kunci: efektivitas, finger painting, tantrum, anak

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here