z-logo
open-access-imgOpen Access
Evaluasi dan Retrofit Struktur Gedung Beton Bertulang Akibat Kebakaran
Author(s) -
Nurul Khusna Hidayati,
Henricus Priyosulistyo,
Andreas Triwiyono
Publication year - 2021
Publication title -
inersia
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2528-388X
pISSN - 0216-762X
DOI - 10.21831/inersia.v17i1.35888
Subject(s) - structural engineering , retrofitting , engineering
Several studies have been carried out related to the impact of fire on the strength of reinforced concrete material. It shows that there is a decrease in strength and a decrease in structural stiffness. The degree of damage is dependent on the temperature and duration of the fire. To ensure accessibility, the building needs to be evaluated whether the building can be re-functioned immediately. The results of site investigation are evaluated to determine the structure retrofit and reinforcement methods and cost-effectiveness compared to the cost of a new building. The office building structure under review is analytically evaluated based on SNI 1726:2019 and SNI 1727:2018. The results showed that 31% of columns and 32% of beams need to be strengthened. In addition, steel bracing and CFRP wrapping on the structural elements were applied. The cost of retrofitting required Rp2.998.488.781,07, which is lower than the cost of the new building structure, which costs Rp4.950.087.016,34. ABSTRAKBeberapa penelitian yang telah dilakukan terkait dampak kebakaran terhadap kekuatan material beton bertulang, memperlihatkan bahwa terdapat penurunan kekuatan dan kapasitas struktur. Tingkat penurunan tergantung antara lain pada suhu dan durasi kebakaran. Untuk meyakinkan tingkat fisibilitas, gedung tersebut perlu dievaluasi kemungkinan dapat atau tidaknya gedung itu difungsikan kembali. Hasil evaluasi tersebut dijadikan pertimbangan dalam menentukan metode perbaikan dan perkuatan yang efektif untuk kemudian dibandingkan dengan biaya pembangunan gedung baru. Struktur gedung kantor PLN Unit Cabang Distribusi Jakarta Raya ini akan dievaluasi dengan cara analitis berdasarkan SNI 1726:2019 dan SNI 1727:2018. Terdapat total 31% kolom dan 32% balok yang perlu diperkuat. Metode perkuatan yang digunakan adalah penambahan bracing baja dan CFRP. Material CFRP tersebut dililitkan pada elemen struktur. Biaya perkuatan yang diperlukan adalah Rp2.998.488.781,07, lebih rendah dibandingkan nilai struktur gedung, yaitu Rp4.950.087.016,34.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here