z-logo
open-access-imgOpen Access
ANALISIS KEBERHASILAN SISTEM E-LEARNING SMK NEGERI 1 MALANG
Author(s) -
Intan Sulistyaningrum Sakkinah
Publication year - 2017
Publication title -
elinvo (electronics, informatics, and vocational education)
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2580-6424
pISSN - 2477-2399
DOI - 10.21831/elinvo.v2i1.16419
Subject(s) - psychology , mathematics education , computer science
E-learning merupakan salah satu pembelajaran yang saat ini banyak dikembangkan di lembaga pendidikan. SMK Negeri 1 Malang merupakan salah satu sekolah yang telah menggunakan e-learning namun sistem e-learning SMK Negeri 1 Malang belum diukur tingkat keberhasilannya. Oleh sebab itu tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui kerhasilan sistem e-learning SMK Negeri 1 Malang dengan menggunakan model analisis DeLone dan McLean. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa e-learning SMK Negeri 1 Malang dinyatakan berhasil.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here