z-logo
open-access-imgOpen Access
PERANAN ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI SIDANG HUKUM DALAM MENUNJANG SISTEM KESEHATAN NASIONAL
Author(s) -
Soerjono Soekanto
Publication year - 2017
Publication title -
jurnal hukum and pembangunan/hukum dan pembangunan
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2503-1465
pISSN - 0125-9687
DOI - 10.21143/jhp.vol14.no3.1029
Subject(s) - humanities , physics , philosophy
Ilmu hukum maupun teknologi hukum sebanyak mungkin memberikan keteraturan maupun ketenteraman yang diperlukan di dalam wadah maupun proses sistem kesehatan. Hal itu adalah sesuai dengan tujuan hukum untuk mencapai kedamaian melalui penyerasian antara ketertiban dengan ketenteraman. Suatu ketertiban akan dapat dicapai dengan kepastian hukum, sedangkan ketenteraman akan tercapai dengan kesebandingan hukum. Ketertiban merupakan suatu kebutuhan umum, yang secara psikologis adalah suatu “principle of necessity”. Ketenteraman merupakan suatu kebutuhan pribadi, yang secara psikologis haruslah senantiasa juga dipenuhi, dan lazimnya dinamakan sebagai “prinnciple of pleasure”. Keduanya itu harus selalu diserasikan di dalam sistem kesehatan (nasional), agar supaya sistem tersebut mencapai tujuannya di dalam menciptakan kesejahteraan yang maksimal bagi umat manusia, di dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here