z-logo
open-access-imgOpen Access
Pemaknaan Bahasa Dalam Percakapan Pemain Online Game
Author(s) -
Nia Anggraini,
Dyah Rachmawati Sugiyanto
Publication year - 2022
Publication title -
communications
Language(s) - Spanish
Resource type - Journals
eISSN - 2807-8802
pISSN - 2684-8392
DOI - 10.21009/communications.4.1.1
Subject(s) - humanities , computer science , art
Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Subyek penelitian ini adalah para pemain online game Free Fire yang terdiri dari kelompok laki-laki, perempuan, dan anak laki-laki. Dalam pengumpulan data digunakan metode wawancara, dan observasi, untuk menguji keabsahan data, peneliti menggunakan teknik triangulasi. Sedangkan teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, model data, verifikasi kesimpulan. Hasil penelitian memperoleh kesimpulan bahwa proses komunikasi dalam yang terjadi di antara pemain Free Fire adalah proses komunikasi dua arah dalam satu kelompok melalui media voice chat. Para pemain Free Fire memaknai simbol-simbol dan menggunakannya sesuai dengan fungsi simbol yang dimaknai bersama. Tujuannya adalah mencapai kemenangan suatu kelompok dalam berkompetisi dengan kelompok lainnya. Bahasa dalam percakapan pada permainan Free Fire dimaknai sama oleh para pemainnya. Terdapat banyak istilah yang sama dalam Free Fire namun beberapa memiliki fungsi berbeda. Ada pula istilah yang dikonstruksikan dari peristiwa sebenarnya ke dalam virtual, serta istilah yang hanya terdapat di dunia virtual dan tidak ditemukan di dunia nyata.    

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here