z-logo
open-access-imgOpen Access
Application of The Group Investigative Model and Concrete Media to Improve Science Learning Outcomes For Fifth Grade Students
Author(s) -
Azmi Zakiyya Pratami
Publication year - 2020
Publication title -
kalam cendekia/kalam cendekia : jurnal ilmiah kependidikan
Language(s) - Spanish
Resource type - Journals
eISSN - 2808-2621
pISSN - 2338-9400
DOI - 10.20961/jkc.v9i1.53789
Subject(s) - psychology , humanities , mathematics education , physics , art
Penerapan Model Pembelajaran Group Investigation dengan Media Konkret untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA pada Tema Peristiwa dalam Kehidupan Peserta Didik Kelas V SD Negeri Karangasem 1 Tahun Ajaran 2020/2021. Tujuan penelitian ini, yaitu mendeskripsikan penerapan model pembelajaran Group Investigation dengan media konkret untuk meningkatkan hasil belajar IPA pada tema Peristiwa dalam Kehidupan. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan selama tiga siklus. Subjek penelitian ini adalah peserta didik kelas V SD Negeri Karangasem 1 tahun ajaran 2020/ 2021. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara, dan tes. Validitas data menggunakan triangulasi teknik dan sumber. Analisis data dilaksanakan melalui reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan model pembelajaran Group Investigation dengan media konkret dapat meningkatkan hasil belajar IPA pada tema Peristiwa dalam Kehidupan.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here