z-logo
open-access-imgOpen Access
AKTIVITAS LARVASIDA EKSTRAK METANOL BUAH PARE (Momordica charantia L.) TERHADAP LARVA Aedes aegypti
Author(s) -
Susilawati Susilawati,
Susilawati Susilawati
Publication year - 2015
Publication title -
molekul
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
SCImago Journal Rank - 0.125
H-Index - 2
eISSN - 2503-0310
pISSN - 1907-9761
DOI - 10.20884/1.jm.2015.10.1.171
Subject(s) - momordica , traditional medicine , physics , medicine
Demam berdarah masih menjadi salah satu penyakit endemis dan masalah kesehatan utama di Indonesia. Buah pare(Momordica charantia L.) secara tradisional sering digunakan sebagai obat. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektifitas larvasida ekstrak metanol buah pare (Momordica charantia L.) terhadap larva Aedes aegypti dan mengetahui nilai LC50.  Buah pare diekstrak dengan metode maserasi menggunakan pelarut metanol. Uji efektifitas larvasida dilakukan dengan menghitung jumlah larva uji yang mati setelah terpapar ekstrak buah pare dalam waktu tertentu. Berdasarkan hasil pengujian, sampel ekstrak metanol buah pare memiliki aktivitas larvasida terhadap larvaAedes aegypti. Nilai LC50 ekstrak metanol buah pare untuk tiap waktu pajanan berbeda.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here