z-logo
open-access-imgOpen Access
The Compatibility of International Law and Islamic Law (Shari'a): A Case Study of Indonesia
Author(s) -
Nuriyeni Kartika Bintarsari
Publication year - 2014
Publication title -
insignia : journal of international relations
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2597-9868
pISSN - 2089-1962
DOI - 10.20884/1.ins.2014.1.01.428
Subject(s) - islam , political science , law , humanities , theology , philosophy
Tulisan ini menganalisa apakah ada persamaan antara hukum internasional yang bersumber dari Barat dan hukum Islam (Syariah) yang banyak diterapkan di negara-negara dengan mayoritas penduduk beragama Islam antara lain Negara-negara di Timur Tengah, sebagian Afrika (NegaranegaraMagribi), dan sebagian negara di Asia Tenggara antara lain Indonesia, Malaysia dan Brunei Darussalam. Hukum internasional dan Hukum Islam (Sharia) memiliki persamaan mendasar dalam hal hak asasi manusia terutama jika dikaitkan dengan perlakuan yang sama apapun jenis kelaminnya. Tulisan ini mencoba menganalisa persamaan antara hukum internasional dan hukum Islam terkait hak-hak perempuan dalam pernikahan. Propinsi Aceh, Propinsi Sulawesi Selatan dan Propinsi Jawa Barat adalah 3 (tiga) propinsi di Indonesia yang menjadi studi kasus dari tulisan ini. Kata-kata kunci: Indonesia, Hukum Internasional, Hukum Islam (Syariah), Hak -hak perempuan

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here